Waktu bergulir begitu cepat, rasanya baru saja musim panas ditinggalkan sekarang musim gugur sudah hampir di penghujung. Sebelum daunnya keburu rontok semua aku sempatkan untuk menjepret. Nah foto-foto di bawah ini yang aku ambil di sekitar rumah dan taman di kota kecilku ini. Daun-daun yang berwarna ini bukan main indahnya, cuma sayangnya ga bertahan lama.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment